
Apa kabar sobat? Sehat kan? Kali ini saya akan membagikan sedikit ilmu yaitu tentang Memperbaiki atau Solusi Jaringan / Sinyal Hilang Samsung Young 2 G130H No Network.
Langsung aja ini dia solusi nya:

Keterangan:
– Panasin IC PA yang di tandai.
– Jika tidak ada perubahan, ganti IC PA tersebut.
Gimana?? Mudahkan?? 100% work.
Demikianlah postingan saya kali ini tentang Memperbaiki atau Solusi Tidak Ada Jaringan / Sinyal Hilang Samsung Young 2 G130H No Network. Mudah-mudahan bermanfaat buat para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar